Ji Chang Wook Donasikan Sebagian Penghasilannya Bagi Korban Gempa Cianjur
Ji Chang Wook mendonasikan sebagian hasil penjualan tiket Fan meeting di Jakarta untuk para korban gempa Cianjur, Jawa Barat. Sang aktor mengatakan, keputusan itu diambil demi membantu pemulihan para korban.
OST If You Wish Upon Me, Ini Lirik Lagu "You and Me" dari Taeyeon Girls Generation
Taeyeon SNSD menyumbang suara lembutnya untuk mengisi OST drama If You Wish Upon Me. Lagu yang menjadi OST tersebut berjudul "You and Me". Sooyoung SNSD menjadi pemeran utama dalam drama If You Wish Upon Me.
Ji Chang-wook akan Sapa Fans di Jakarta
Ji Chang-wook akan menggelar fan meeting di Kota Kasablanka Jakarta pada Desember mendatang.
Intip Ji Changwook Si Pesulap Misterius di Teaser Drama Netflix "The Sound of Magic"
Drama The Sound of Magic akan Tayang di Netflix 6 Mei mendatang.